Pemberdayaan Masyarakat dalam Industri Kreatif Arang Tempurung Kelapa Melalui Pelatihan dan Penerapan Teknologi Mesin Pencetak Briket

  • Aprilia Divi Yustita Politeknik Negeri Banyuwangi
  • Siska Aprilia Hardiyanti Politeknik Negeri Banyuwangi
  • M. Abdul Wahid Politeknik Negeri Banyuwangi
  • Galang Fajaryanto Politeknik Negeri Banyuwangi
Keywords: limbah, tempurung kelapa, briket, pemberdayaan masyarakat

Abstract

Tempurung kelapa adalah limbah yang banyak bisa didapatkan di Kabupaten Banyuwangi, khususnya di Desa Bunder sebagai daerah yang banyak menghasilkan kelapa. Usaha yang dilakukan masyarakat sekitar dalam memanfaatkan hasil tanaman kelapa adalah dengan menjual kelapa secara bijian, maupun mengolahnya menjadi santan, kopra, dan juga gula merah. Berdasarkan hasil analisis situasi, di Desa Bunder terdapat usaha pengolahan limbah tempurung kelapa dengan produk utamanya adalah arang. Dengan keterbatasan produk yang dihasilkan serta untuk meningkatkan nilai ekonomis produk, maka perlu dilakukan penganekaragaman produk dengan membuat briket arang. Agar dalam proses pembuatannya dapat dilakukan dengan lebih efektif, maka perlu menggunakan alat untuk membantu proses pembuatan briket. Tujuan kegiatan pengabdian ini adalah untuk melakukan pemberdayaan masyarakat dalam pengolahan limbah tempurung kelapa menjadi briket arang. Kegiatan pengabdian dilakukan melalui pelatihan pembuatan briket dan penggunaan alat dengan melibatkan masyarakat setempat sebanyak sepuluh orang. Kegiatan telah berjalan dengan baik dengan hasil pada tahap evaluasi menunjukkan adanya peningkatan kemampuan masyarakat sebesar 90% untuk dapat membuat produk berupa briket arang.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Budi, E. (2017). Pemanfaatan Briket Arang Tempurung Kelapa Sebagai Sumber Energi Alternatif. Sarwahita, 14(1), 81–84. https://doi.org/10.21009/sarwahita.141.10

Ermawati, E. A., Hanggraito, A. A., Cahyaningtyas, I., & Yustita, A. D. (2023). Model Pengembangan Agrowisata Berbasis Masyarakat di Desa Kluncing Banyuwangi. 6(1), 149–157.

Ermawati, E., Afdillah, J., & Aristi, D. (2022). Pemanfaatan Aset Tempurung Kelapa. Pabitara : Jurnal Pengabdian MAsyarakat, 1(2), 104–114.

Jamilatun, S., & Setyawan, M. (2014). Pembuatan Arang Aktif dari Tempurung Kelapa dan Aplikasinya untuk Penjernihan Asap Cair. Spektrum Industri, 12(1), 73. https://doi.org/10.12928/si.v12i1.1651

Junus, N., Mandjo, J., & Mamu, K. Z. (2020). Pemanfaatan Limbah Kelapa dalam Meningkatkan Ekonomi Masyarakat Desa untuk Mendukung Pelestarian Lingkungan Ditengah Pandemi COVID-19. Jurnal Sibermas (Sinergi Pemberdayaan Masyarakat), 9(1), 70–88. https://doi.org/10.37905/sibermas.v9i1.7816

Makaruku, M. H., Tanasale, V. L., & Goo, N. (2022). Pemanfaatan Limbah Tempurung Kelapa Menjadi Briket Arang Sebagai Bahan Bakar Alternatif di Desa Kamarian Kecamatan Kairatu Kabupaten Seram Bagian Barat. HIRPONO : Jurnal Pengabdian Masyarakat, 2(2), 148–157.

Marwanza, I., Azizi, M. A., Nas, C., Patian, S., Dahani, W., & Kurniawati, R. (2021). Pemanfaatan Briket Arang Tempurung Kelapa Sebagai Bahan Bakar Alternatif Di Desa Banjar Wangi, Pandeglang, Provinsi Banten. Jurnal AKAL : Abdimas Dan Kearifan Lokal, 2(1), 82–88. https://doi.org/10.25105/akal.v2i1.9040

Nustini, Y., & Allwar, A. (2019). Pemanfaatan Limbah Tempurung Kelapa Menjadi Arang Tempurung Kelapa dan Granular Karbon Aktif Guna Meningkatkan Kesejahteraan Desa Watuduwur, Bruno, Kabupaten Purworejo. Asian Journal of Innopation and Enterpreneurship, 4(3), 217–226.

Panggabean, F. Y., Dalimunthe, M. B., & Suharianto, J. (2018). Peningkatan Pendapatan Masyarakat Desa Sei Kepayang Tengah Melalui Pemanfaatan Limbah Tempurung Kelapa. Jurnal Widya Laksana, 7(1), 18–25.

Purwaningtyas, A., Yustita, A. D., & Utami, S. W. (2022). Pemanfaatan Limbah Ampas Kopi Dalam Pembuatan Sabun Batang Di Kampung Wisata Kopi Lerek Gombengsari Banyuwangi. Dinamisia : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 6(4), 1050–1055. https://doi.org/10.31849/dinamisia.v6i4.10615

Santoso, H., Sudirman, S., & Nurlela, N. (2019). Pkm Pemanfaatan Briket Tempurung Kelapa Pada Umkm Dagang Sate Ayam di Kelurahan Sebengkok Kota Tarakan. Jurnal Pengabdian Masyarakat Borneo, 3(2), 47–52. https://doi.org/10.35334/jpmb.v3i2.1097

Sari, D. R., & Ariani. (2021). Pengolahan Tempurung Kelapa Menjadi Arang Dan Asap Cair Dengan Metode Semi-Batch Pyrolysis. Distilat: Jurnal Teknologi Separasi, 7(2), 367–372. https://doi.org/10.33795/distilat.v7i2.236

Setyowati, E., & Puspa D, A. P. D. (2019). Rekayasa Pengolahan Limbah Batok Kelapa Sebagai Aksesoris Sanggul. Jurnal Ilmiah Pendidikan Teknik Dan Kejuruan, 12(2), 118. https://doi.org/10.20961/jiptek.v12i2.34161

Styani, E., Maimulyanti, A., Prihadi, A. R., Putri, F. A. R., & Puspita, F. (2023). Pemanfaatan Limbah Tempurung Kelapa dari Industri Virgin Coconut Oil (VCO) menjadi Briket Arang di IKM PT. Sangkara Kota Bogor. Jurnal Pengabdian Masyarakat AKA, 2(2), 53–59. https://doi.org/10.55075/jpm-aka.v2i2.156

Yustita, A. D., Ermawati, E. A., & Hardiyanti, S. A. (2021). Peningkatan Kemampuan Masyarakat Dalam Pembuatan Abon Ikan Tombro Sebagai Daya Tarik Wisata. JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri), 5(6), 3145–3155.

Published
2023-11-12
How to Cite
Yustita, A. D., Hardiyanti, S. A., Wahid, M. A., & Fajaryanto, G. (2023). Pemberdayaan Masyarakat dalam Industri Kreatif Arang Tempurung Kelapa Melalui Pelatihan dan Penerapan Teknologi Mesin Pencetak Briket. Madaniya, 4(4), 1699-1709. https://doi.org/10.53696/27214834.610
Section
Artikel