Pembuatan Pupuk PSB dan Eco Enzim dari Telur Ayam dan Limbah Organik

  • Mandataris Universitas Riau
  • Farel Rianto Universitas Riau
  • Farah Madina Universitas Riau
  • Rio Kurnia Universitas Riau
  • Retno Dwi Septiasari Universitas Riau
  • Cindy Dortio Sinaga Universitas Riau
  • Donna Sitompul Universitas Riau
  • Risa Elyafatma Silaen Universitas Riau
  • Trisna Wijiyanti Universitas Riau
  • Andriani Nur Utami Universitas Riau
  • Farhan Razky Zandry Universitas Riau
Keywords: Pollen Stimulating Fertilizer, eco enzim, limbah organik

Abstract

Dalam rangka melakukan kegiatan pengabdian ini kami melakukan pembuatan pupuk Pollen Stimulating Fertilizer dan eco enzim dengan menggunakan bahan-bahan yang tersedia di rumah tangga. Dalam kegiatan ini kami memiliki tujuan agar para ibu rumah tangga dapat memanfaatkan bahan-bahan yang tersedia baik dalam bentuk bahan masakan hingga limbah yang dihasilkan oleh bahan masakan tersebut. Limbah yang dihasilkan oleh bahan masakan tersebut dapat dimanfaatkan menjadi pupuk organik yang dapat bermanfaat bagi tanaman maupun lingkungan.

 

Downloads

Download data is not yet available.

References

Alim, M. Z., Asrifa, A. K., Aprilia, T., Cristy, V., Avila, M. N. V., Triantoro, D., Putri, I. S., Nur, M., & Widyastuti, R. A. D. (2023). Pelatihan Pembuatan Eco-enzyme sebagai Upaya Mengurangi Sampah Organik Rumah Tangga di Pekon Lombok Kecamatan Lumbok Seminung Kabupaten Lampung Barat. Jurnal Pengabdian dan Pemberdayaan Masyarakat Inovatif, 2(1), 13–20.

Astuti, A. P., & Maharani, E. T. W. (2020). Pengaruh Variasi Gula Terhadap Produksi Ekoenzim Menggunakan Limbah Buah dan Sayur. EDUSAINTEK, 4.

Jelita, R. (2022). Produksi eco enzyme dengan pemanfaatan limbah rumah tangga untuk menjaga kesehatan masyarakat di era new normal. Jurnal Maitreyawira, 3(1), 28–35.

Kandou, G. D., Sekeon, S. A. S., & Kandou, P. C. (2021). Pengolahan Limbah Organik Rumah Tangga Melalui Pengembangan Ekoenzim Di Kecamatan Singkil Kota Manado. Paradigma Sehat, 9(3), 1–4.

Nurfajriah, N. N., Mariati, F. R. I., Waluyo, M. R., & Mahfud, H. (2021). Pelatihan pembuatan eco-enzyme sebagai usaha pengolahan sampah organik pada level rumah tangga. Ikra-Ith Abdimas, 4(3), 194–197.

Putri, R. T. H., Aisa, A., Taubah, M., Arrokhman, R. Y., Abdillah, M. A., & Fitriyah, I. N. (2023). Sosialisasi dan Pelatihan Pemanfaatan Sampah Organik sebagai Pupuk Alami Eco-Enzyme di Desa Sidomulyo. Jumat Pertanian: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 4(1), 1–5.

Rangkuti, K., Ardilla, D., & Ketaren, B. R. (2022). Pembuatan Eco Enzyme Dan Photosynthetic Bacteria (Psb) Sebagai Pupuk Booster Organik Tanaman. JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri), 6(4), 3076–3087.

Suyana, J., Rahma, A. M., Widyasari, A. I., Zahra’Maulidina, A., Damayanti, F. O., Luthfiana, H., Sea, L. L. A., Setyoko, M. R., Ardhani, O., & Yusuf, P. M. (2023). Pembuatan Pupuk Organik Cair (POC) dan Pupuk Photosynthetic Bacteria (PSB) Sebagai Upaya Peningkatan Kesadaran Petani di Desa Pondok, Kecamatan Karanganom, Kabupaten Klaten. KREASI: Jurnal Inovasi Dan Pengabdian Kepada Masyarakat, 3(1), 103–111.

Published
2024-02-26
How to Cite
Mandataris, M., Rianto, F., Madina, F., Kurnia, R., Septiasari, R. D., Sinaga, C. D., Sitompul, D., Silaen, R. E., Wijiyanti, T., Utami, A. N., & Zandry, F. R. (2024). Pembuatan Pupuk PSB dan Eco Enzim dari Telur Ayam dan Limbah Organik. Madaniya, 5(1), 27-36. https://doi.org/10.53696/27214834.581
Section
Artikel

Most read articles by the same author(s)