Pendampingan Literasi Menulis Siswa SD 637 Bonglo melalui Kemah Literasi

  • Sukmawaty Sukmawaty Institut Agama Islam Negeri Palopo
  • Firman Firman Institut Agama Islam Negeri Palopo
  • Mirnawati Mirnawati Institut Agama Islam Negeri Palopo
  • Sukirman Sukirman Institut Agama Islam Negeri Palopo
  • Nurul Aswar Institut Agama Islam Negeri Palopo
Keywords: Literasi, Menulis, Kemah Literasi

Abstract

Kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat ini bertujuan untuk memberi pendampingan literasi menulis kepada siswa-siswa sekolah dasar. Metode yang dilakukan dalam kegiatan ini adalah metode pendampingan. Pendampingan literasi yang diberikan berupa pemahaman keterampilan menulis melalui kegiatan kemah literasi. Peserta pendampingan merupakan siswa SD Negeri 637 Bonglo kelas IV, V, dan VI yang berjumlah 26 orang. Pelaksanaan kegiatan dilaksanakan melalui tahap perencanaan, pelaksanaan, dan evaluasi. Hasil yang diperoleh dari kegiatan ini yaitu siswa merasa senang dan tertarik untuk mendeskripsikan perasaan melalui tulisan.

Downloads

Download data is not yet available.

Author Biographies

Sukmawaty Sukmawaty, Institut Agama Islam Negeri Palopo

 

 

Mirnawati Mirnawati, Institut Agama Islam Negeri Palopo

 

 

 

Sukirman Sukirman, Institut Agama Islam Negeri Palopo

 

 

Nurul Aswar, Institut Agama Islam Negeri Palopo

 

 

References

Hayati. (2018). Pembelajaran Menulis Puisi Berorientasi Pada Diksi, Imaji, dan Gaya Bahasa Menggunakan Metode Sugesti-Imajinasi Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Dan Karakter Nasionalisme Pada Peserta Didik Kelas X SMA Pasundan 2 Bandung Tahun Pelajaran 2017/2018.

Dafit, F., & Ramadan, Z. H. (2020). Pelaksanaan Program Gerakan Literasi Sekolah (GLS) Di Sekolah Dasar. Jurnal Basicedu, 4(4). https://doi.org/10.31004/basicedu.v4i4.585

Anggraini, D. S., Pulungan, N. O., Dewi, S. E., & Wardani, H. (2023). Pendampingan Gerakan Literasi dan Numerasi di Sekolah Melalui Program Mahasiswa Pengabdi Kampus Mengajar di SD Swasta Al Ittihadiyah Kandangan Kecamatan Pematang Bandar Kabupaten Simalungun. Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Bangun Cipta, Rasa, & Karsa, 2(1), 12–17. https://doi.org/10.30998/PKMBATASA.V2I1.1537

Fahmi, F., Syabrina, M., Sulistyowati, S., & Saudah, S. (2020). Strategi Guru Mengenalkan Konsep Dasar Literasi di PAUD Sebagai Persiapan Masuk SD/MI. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 5(1), 931–940. https://doi.org/10.31004/OBSESI.V5I1.673

Gusti, I., & Santika, N. (2021). Grand Desain Kebijakan Strategis Pemerintah Dalam Bidang Pendidikan Untuk Menghadapi Revolusi Industri 4.0. Jurnal Education and Development, 9(2), 369–377. https://doi.org/10.37081/ED.V9I2.2500

Idris, I. (2020). Kajian Kebijakan Peningkatan Profesionalisme Guru dan Dosen di Indonesia. Guru Tua: Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran, 3(2), 41–52. https://doi.org/10.31970/GURUTUA.V3I2.57

Kusumaningrum, D. E., Gunawan, I., Sumarsono, R. B., & Triwiyanto, T. (2019). Pendampingan Pengelolaan Perpustakaan Untuk Mendukung Gerakan Literasi Sekolah. Abdimas Pedagogi: Jurnal Ilmiah Pengabdian Kepada Masyarakat, 2(3), 164–169. https://doi.org/10.17977/UM050V2I3P164-169

Lian, B. (2019). Tanggung Jawab Tridharma Perguruan Tinggi Menjawab Kebutuhan Masyarakat. Prosiding Seminar Nasional Program Pascasarjana Universitas PGRI Palembang.

Muttaqin, Z., Nursaly, B. R., & Amrulloh, R. (2022). Kemah Literasi Sebagai Medium Akselerasi Baca Tulis Berbasis Masyarakat. AL-Madani: Jurnal Pengabdian Pada Masyarakat, 1(2), 164–171. https://doi.org/10.37216/ALMADANI.V1I2.829

Nilayani, S. A. P. (2019). Membaca Teks Berbahasa Bali Dalam Gerakan Literasi Nasional Pada Pembelajaran Berbasis K13. Lampuhyang, 10(2), 55–68. https://doi.org/10.47730/JURNALLAMPUHYANG.V10I2.182

Nugroho, G., Yulyanti, S., & Kurniawan, W. F. (2022). Literasi Penerapan Konsep ATM (Amati, Tiru, dan Modifikasi) Untuk Meningkatkan Kreatifitas Pada Siswa SMA Seri Rama Pekanbaru. Journal of Islamic Management Applied, 1(2).

Permana, D., & Indihadi, D. (2018). Penggunaan Media Gambar Terhadap Pembelajaran Menulis Puisi Peserta Didik. PEDADIDAKTIKA: Jurnal Ilmiah Pendidikan Guru Sekolah Dasar, 5(1). https://ejournal.upi.edu/index.php/pedadidaktika/article/view/7297

Wiji, A., Fitriyana, Y., & Amimi, S. (2022). Literature level in Tangerang Selatan SMA area. Jurnal Muara Pendidikan, 7(1), 106-111. https://ejournal.ummuba.ac.id/index.php/mp/article/view/534

Salma, A., & Mudzanatun, M. (2019). Analisis Gerakan Literasi Sekolah Terhadap Minat Baca Siswa Siswa Sekolah Dasar. MIMBAR PGSD Undiksha, 7(2). https://ejournal.undiksha.ac.id/index.php/JJPGSD/article/view/17555

Swasono, M., Sa’diyah, A., Niafitri, R., & Hidayanti, R. (2020). Membangun Membangun Kebiasaan Membaca pada Anak di masa Pandemi Covid-19 melalui Program Satu Jam Tanpa Gawai di Griya Baca Desa Karangrejo. Jurnal Pengabdian Masyarakat, 1(2), 38-50. https://doi.org/10.32815/jpm.v1i2.236

Ulfah, T. (2020). Penguatan Pendidikan Karakter Siswa Melalui Gerakan Literasi Digital di Sekolah Menengah Pertama. Prosiding Seminar Nasional Pendidikan, 2. 727–736.

Published
2023-05-14
How to Cite
Sukmawaty, S., Firman, F., Mirnawati, M., Sukirman, S., & Aswar, N. (2023). Pendampingan Literasi Menulis Siswa SD 637 Bonglo melalui Kemah Literasi. Madaniya, 4(2), 567-573. https://doi.org/10.53696/27214834.432
Section
Artikel

Most read articles by the same author(s)